Penyatuan negera pengekspor minyak bumi yang mengontrol setengah dari ekspornya. Anngota: Aljazair, Angola, Venezuela, Gabon, Iran, Irak, Kongo, Kuwait, Libya, Uni Emirat Arab, Nigeria, Arab Saudi, Guinea Khatulistiwa dan Ekuador. Pada Januari tahun 2019 Kuwait keluar dari OPEC. Tujuan utama organisasi tersebut menjaga harga minyak yang stabil setinggi mungkin.